MAHIDARA.COM - Kabar mengejutkan datang dari Barcelona. Mereka dikabarkan akan diperkuat lagi oleh Luis Suarez.
Dalam satu dekade terakhir, Luis Suarez menjadi salah satu pemain kunci di Barcelona.
Bersama Lionel Messi, ia membantu Barcelona memenangkan banyak trofi prestisius.
Namun pada tahun 2020 kemarin, Suarez memutuskan pindah dari Barcelona.
Baca Juga: Imbas Jalan Rusak di Rengasdengklok, Wartawan Jadi Korban Tabrak Lari Pemotor
Ia bergabung dengan Atletico Madrid dan membantu Los Rojiblancos menjuarai La Liga musim lalu.
Di musim 2022/23 nanti, Barcelona berpotensi diperkuat kembali oleh Luis Suarez.
Sang striker asal Uruguay itu, dilaporkan menaruh minat untuk kembali ke Camp Nou menurut laporan Ekrem Konur.
Laporan itu mengklaim bahwa, Luis Suarez ingin cabut dari Atletico Madrid di musim panas ini.
Artikel Terkait
Liga Champions: Barcelona Masih Beruntung Setelah Kalah dari Munchen
Alaves Vs Barcelona, Xavi Beberkan Kemenangan Barcelona Atas Alaves dengan Poin Tiga Emas Sampai Beban Tim
Jelang Bursa Transfer Musim Panas, Barcelona Dikabarkan Terpikat Robert Lewandowski
Jadi Incaran Barcelona di Bursa Transfer, Ini Profil Lengkap dan Daftar Prestasi Robert Lewandowski
Laga IYC Indonesia vs Barcelona: Pertandingan Berlangsung Epik, Tuan Rumah Tahan Imbang Raksasa Spanyol