• Selasa, 28 Maret 2023

Pribahasa dalam Novel Sejarah : Fungsi Beserta Contohnya!

- Kamis, 9 Juni 2022 | 09:10 WIB
Ilustrasi Membaca Buku (Foto : Pixabay)
Ilustrasi Membaca Buku (Foto : Pixabay)

MAHIDARA.COM - Selain menggunakan makna kias, novel sejarah juga menggunakan pribahasa yang memperindah cerita.

pribahasa yang digunakan dalam novel sejarah bisa pribahasa daerah maupun pribahasa yang berbahasa Indonesia.

pribahasa sendiri digunakan penulis untu memperkuat latar waktu dan tempat kejadian cerita.

Baca Juga: Fungsi Makna Kias Dalam Cerita Sejarah Beserta Contohnya

Berikut contoh pribahasa yang gunakan dalam beberapa novel sejarah :

1. Hidup rakyat Majapahit boleh dikata gemah ripah loh jinawi kerta tata raharja, hukum ditegakkan, keamanan negara dijaga menjadikan siapa pun merasa tenang dan tentram hidup di bawah panji gula kelapa.

pribahasa gemah ripah loh jinawi kerta raharja merupakan pribahasa jawa yang artinya hidup makmur aman tentram.

Baca Juga: Pengertian dan Struktur Cerita Sejarah yang Baik dan Benar

2. Singa Parepen yang disebut Bango Lumayang terpaksa harus menebus dengan nyawa untuk ameng-ameng nyawa yang dilakukannya.

pribahasa ameng-ameng nyawa merupakan ungkapan dalam budaya Jawa, yang artinya bermain-main dengan nyawa.

Demikian fungsi pribahasa dalam novel sejarah beserta contohnya.***

Editor: Mayadasari

Sumber: Kemendikbud

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Warga Antusias Melepas Ki jaga Raksa, Ini Sejarahnya

Senin, 15 Agustus 2022 | 09:46 WIB

Sandiyantanti Jalani Ujian NKP Sespim Polri

Senin, 4 Juli 2022 | 20:58 WIB
X